Siang berganti malam
Ku duduk di sebuah batu
Di bawah lebatnya pohon dan keindahan sinar
rembulan
Kubayangkan semua kisah cintaku
Semakin ku ingat hari pun semakin malam
Ku sendiri tanpa teman, saudara, dan keluarga
Betapa sepinya dunia ini, bagai surga tak
terhuni
Tanpa kasih sayang dan cnta abadi
Tiada arti kisah kehidupanku
Malam beribu malam
Aku hanya sendiri tuk menunggu sang kekasih
Namun tak datang jua
Hidupku seperti laut tanpa gelombang, hanya
diam dan diam
Oh, kasih datanglah malam ini
dalam mimpi indahku
Ku ingin memelukmuhinga kaku dan beku
Serta jangan kau bangunkan aku di pagi hari
Karena akan masa lalu.....
Tidak ada komentar:
Posting Komentar